hitechdaily.com – Meskipun sudah banyak media sosial baru yang menjanjahi penduduk, tetapi Facebook sendiri tetap tidak kehilangan penggunanya. Hal ini terbukti dengan beberapa keunggulan dimiliki oleh Facebook dan membuatnya masih menjadi sosmed banyak digunakan oleh orang-orang. Mungkin, saat ini ada beberapa orang yang memang ingin menghapus akun Facebook baik itu sementara atau permanen karena beberapa alasan. Misalnya seperti takut disalahgunakan oleh pihak tidak dikenal dan tidak bertanggung jawab pada saat sudah lama tidak dipakai. Oleh karena itu, kenapa kali ini kami akan memberikan tips menghapus akun Facebook yang siap membantu.
Apabila dirasa sudah tidak membutuhkan Facebook, anda dapat menghapus akun secara permanen. Langkah ini dipilih agar keamanan dari data pribadi anda daftarkan di sosmednya. Terlebih, beberapa waktu terakhir peretasan data pribadi dari media sosial semakin marak terjadi. Jadi, jika dirasa anda sudah jarang memakai akun Facebook ada baiknya langsung menghapus akun. Cara menghapus akun Facebook sendiri dapat dilakukan memakai perangkat jenis apapun. Namun sebelum kalian mengetahui seperti apa cara-caranya, dibawah ini ada beberapa keunggulan dari Facebook.
Keunggulan Memakai Facebook
- Gampang untuk melakukan transaksi jual beli
Anda dapat membuat grup khusus jual beli X atau Jual beli X kota X, dan beragamnya. Jadi dengan begitu mengelompokan orang yang menjual sesuatu seragam dan bahkan dapat mencari kota sendiri. Contohnya, grup beli hp bekas X (nama kota). Artinya grup itu merupakan grup khusus dalam aktivitas jual beli di kota X. - Mudah menyebarkan berita
Facebook menjadi media sosial berfungsi menyebarkan berita-berita terkini, seperti halnya mencari informasi orang hilang. Sebab, satu unggahan saja dapat dibagikan berkali-kali di beranda pribadi atau dari grup ke grup lainnya. - Menyediakan banyaknya loker (lowongan kerja)
Selain bisa melakukan transaksi jual beli, melainkan selanjutnya adalah menawarkan loker atau lowongan kerja ada di daerahnya sendiri. - Hemat daya baterai dan data
Facebook adalah salah satu platfrom hemat menyedot data seluler dan dapat diakses secara gratis tapi tidak dapat menunjukkan foto atau gambar. Tetapi, Facebook sendiri tetap menjadi pilihan pada saat seseorang tengah jenuh dan tidak mempunyai paket data.
Lantas Bagaimana Tips Menghapus Akun Facebook?
- Menghapus akun secara permanen
- Klik tiga garis vertikal yang ada di bagian kanan atas Facebook
- Scroll sampai menemukan ‘Pengaturan & Privasi’
- Pilih ‘Pengaturan’
- Scroll sampai mendapatkan ‘Account Ownership and Control’
- Klik Deactivation and Deletion
Menghapus akun Facebook lupa kata sandi
- Masuk ke Facebook baru atau bisa meminjam Facebook lain
- Cari akun lama anda yang akan dihapus
- Setelah itu, bisa mengklik ikon titik tiga ada di bagian profil tersebut
- Pilih ‘Laporkan’
- Dan setelah itu klik ‘Pulihkan atau Tutup Akun’
- Jadi pastikan sesuai niat anda, apakah akan menghapus akun atau menutup akun
- Dengan begitu Facebook akan menyelesaikan permintaan dan akun bisa terhapus
Menghapus akun Facebook Lite
- Masuk ke Facebook Lite sudah terpasang di ponsel
- Masuk ke akun akan dihapus
- Klik ikon garis tiga di bagian kanan atas
- Scroll ke bawah dan pilih ‘Pengaturan dan Privasi’
- Klik pengaturan
- Setelah itu scroll ke bawah dan pilih ‘Lanjutkan ke Penghapusan Akun’
- Klik hapus akun
Menghapus akun Facebook sementara
- Masuk ke Facebook akan dinonaktifkan
- Masuk ke dalam pengaturan
- Klik General atau Umum di bagian kiri atas
- Pilih ‘Nonaktif Akun Anda’
- Masukan kata sandi
- Lanjutkan di bagian kanan bawah
Nah itulah beberapa tips menghapus akun Facebook yang harus kalian ketahui, seperti kita kenal bahwa Facebook menjadi platform media sosial dipakai secara luas sejak 2004 silam. Bahkan, tidak sedikit juga pengguna Facebook, sebab Facebook menjadi akun pertemanan dimiliki. Perjalanan pertemanan maupun kenangan di sosmed turut mewarnai kehidupan pengguna. Meskipun sudah munculnya beberapa macam media sosial lainnya, seperti Instagram, Twitter, dan lainnya. Jadi, apabila anda berniat dan ingin menghapus akun Facebook secara permanen, sementara, atau lainnya karena alasan tertentu bisa menerapkan beberapa cara yang ada di atas telah kami sampaikan.