Hitechdaily.com – Handphone dengan harga empat jutaan terbaik di tahun 2021 menjadi salah satu andalan vendor yang umumnya mempunyai berbagai macam kelebihan pada sektor tertentu. Namun mengalami pemangkasan pada sektor lain demi memperoleh harga yang sesuai. Hp 4 jutaan saat ini tentunya banyak ditemukan dong. Apa saja bisa kalian peroleh, biasanya dengan budget tersebut kalian bisa mendapati penawaran luar biasa. Karena spesifikasinya kelas atas, semakin banyaknya handphone yang hadir pada saat ini membuat kalian bingung kan? oleh karena itulah kalian bisa memilih berbagai macam smartphone empat jutaan berikut dibawah ini. Penasaran? langsung saja yuk simak ulasannya!
Daftar Hp 4 Jutaan Terbaik Perlu Diketahui
Semakin beragamnya produk smartphone yang diluncurkan, maka akan semakin banyak juga harga yang ditawarkan kepada pembeli. Mulai dari harga murah, menengah, bahkan hingga harga cukup mahal. Dengan begitu peminatnya juga semakin responsif dan cerdas dalam memilihnya. Di Rentang harga empat jutaan ini, biasanya handphone Android terbaru yang diberikan menawarkan spesifikasi kelas atas lho. Jika kalian sedang berencana untuk membeli smartphone harga empat jutaan, maka langsung saja mari kita simak berikut dibawah ini ulasannya :
Oppo Reno 4 adalah smartphone pertama yang bisa kalian pilih dengan harga empat jutaan. Produk ini sangat memuaskan pada saat dipakai sehari-hari lho. Apalagi desain flagship premium, charging cepat, baterai irit, kamera bagus, dan juga fitur-fitur lainnya berjalan lancar. Handphone Oppo Reno 4 merupakan perbauran dari Oppo Reno 3 lho. Namun uniknya produk ini pada saat diluncurkan lebih murah, jika dibandingkan dengan Oppo Reno 3.
Vivo adalah vendor smartphone beberapa tahun belakangan gencar membombardir industri handphone tanah air lho. Hal tersebut karena produknya murah tapi bertenaga dan tidak seperti handphone lamanya yang harganya lebih mahal. Rilis pada tanggal 29 September 2020 Vivo V20 diluncurkan dengan bersamaan Vivo V20 SE. Melihat dari spesifikasinya Vivo V20 sudah bisa menjalankan berbagai macam program hingga game sekalipun.
Nah berikut ini adalah Oppo Reno 3 Pro yang dibandrol dengan harga empat jutaan. Dari berbagai macam produk Oppo, Oppo Reno 3 Pro paling menonjol lho. Mulai dari segi desainnya bahkan hingga fungsi dari Oppo Reno 3 Pro tersebut. Kelebihan utamanya dari OPPO adalah kualitas kameranya tersebut. Bagaimana tidak, saat ini hampir semua orang berkomunikasi dan media sosial menggunakan gambar hingga video. Tidak hanya kamera saja yang bagus, melainkan ditunjang oleh Chipset MediaTek Helio P95, GPU PowerVR, CPU octa-octa.
Samsung Galaxy A51 adalah handphone yang merupakan mempunyai micro SD eksternal yang bisa menampung jingga 512 GB. Walaupun dari segi desainnya biasa saja, tapi perlu kalian apresiasikan flagship di 2021. Kamera selfienya begitu bagus dan kamera belakangnya juga bagus, bahkan sudah dilengkapi juga dengan fitur merekam hingga 4K. Walaupun menurut kalian 4K masih tidak berguna saat ini. Baterai dari Samsung Galaxy A51 yakni sebesar 4.000 mAh.
Selanjutnya smartphone harga empat jutaan adalah Oppo A92 mempunyai kapasitas baterai sebesar 5.000 mAh lho. Smartphone ini juga dirilis pada tahun 2020 lalu dengan harga 4 jutaan. Untuk kamera belakangnya 48 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP . Dan kamera depannya yakni 6 MP. Smartphone ini sendiri mengangkat chipset Snapdragon 665 yang masih kuat untuk menjalankan game-game terbaru. Brand OPPO satu ini masih tidak main-main terhadap segi kameranya lho, Oppo A92 ini menampilkan 4 kamera belakang buat memenuhi kebutuhan jeprat-jepret para penggunanya.
Terakhir hp 4 jutaan Samsung Galaxy M90, memiliki tiga kamera utama dengan 32MP + 5MP + 8MP, sedangkan kamera depannya memiliki resolusi 16MP. Buat RAM nya memiliki dua pilihan yakni 4GB dan 6GB sedangkan memori eksternalnya mampu menampung lagu, dokumen, dan foto hingga 512GB. Meski begitu namun kapasitas baterai yang digunakan masih tergolong biasa-biasa saja yaitu 3.500 mAh, namun hp RAM 4GB yakni Samsung Galaxy M40 ini telah memiliki fast charging charge.